Posts

Showing posts from November, 2014

Tugas Softskill-Penulisan Bahasa Iklan

Definisi Iklan Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, iklan adalah : (1) berita pesanan untuk mendorong, membujuk khalayak ramai agar tertarik pd barang dan jasa yg ditawarkan; (2) pemberitahuan kpd khalayak mengenai barang atau jasa yg dijual, dipasang di dl media massa (spt surat kabar dan majalah) atau di tempat umum. Definisi Periklanan Menurut Beberapa Ahli Menurut Kotler (1999):Segala macam bentuk penyajian dan promosi ide, barang atau jasa non-personal yang dibayar oleh sponsor tertentu.Menurut Wells (1992):Periklanan adalan komuinikasi non-personal yang dibayar oleh pihak sponsor yang menggunakan media massa untuk membujuk dan mempengaruhi audience.Menurut Rhenald Kasali (1992):Iklan didefinikan sebagi pesan yang menawarkan suatu produk yang ditujukan untuk masyarakat melalui suatu media. Beda dengan pengumuman biasa, iklan lebih membujuk orang untuk membeli.Menurut PPPI (Persatuan Perusahaan Periklanan Indonesia):Periklanan adalah segala bentuk pesan tentang suatu produ